Kalau begitu engkau belum cukup bersabar, sabar yang
sebenarnya bukanlah menunggu tapi berusaha mencari jalan keluar, sabar yang
sebenarnya tiada berbatas, istilah sabar ada batasnya hanyalah kata-kata pembelaan bagi orang-orang yang
imannya sedang goyah, jika engkau menjalankan sabar yang sebenar-benarnya sabar,
yakinlah ada sesuatu yang indah di ujung sana bahkan dalam masa-masa
penantianmu engkau akan senantiasa merasa damai karena Allah selalu bersamamu.
Jika suatu saat imanmu goyah dan engkau cenderung menyalahkan Allah atas cobaan yang tak kunjung usai sesungguhnya saat itulah kesabaranmu sedang di uji.
Innallaha Ma'ashobirin
Salam Sayang dan Cinta dari Hati
- yuli -
Tidak ada komentar:
Posting Komentar